Pages

Senin, 13 Mei 2013

Bahasa Indonesia: Spell Checker Bahasa Indonesia Untuk Office 2007

Latar Belakang
Salah ketik, atau typo error, atau misspelling, adalah musuh laten bagi kita semua. Terutama saat kita harus menulis laporan resmi, entah itu untuk tugas akhir atau proyek penerjemahan. Komputer yang seharusnya dapat membantu kita untuk mengecek kesalahan ternyata malah sering menjadi bagian dari masalah itu sendiri.

Tujuan Penelitian
Untuk membantu menulis dengan tata bahasa dasar untuk meningkatkan kemampuan menulis dengan mengidentifikasi dan mengoreksi tata bahasa mereka dan baca kesalahan.

Target Penelitian
Target penelitian dalam penelitian ini adalah masyarakat luas, dimana dengan adanya spell checker bahasa indonesia untuk office 2007 ini memudahkan masyarakat untuk menggunakan bahsa indonesia dengan baik dan benar.

Metode Penelitian
Metode yang penulis pakai disini ialah menggunakan metode studi pustaka.

Hasil Penelitian
Dari penelitian tersebut dapat di hasilkan sebuah informasi/ langkah- langkah untuk proses instalansi speel checker bahasa indonesia untuk office 2007

Kesimpulan
Dapat disimpulkan bahwa indonesian spell checker dapat memudahkan pengguna untuk menemukan/ memakai bahasa indonesia yang baik dan benar.


Sumber http://diary.febdian.net/2009/04/27/spell-checker-bahasa-indonesia-untuk-office-2007

0 komentar:

Posting Komentar

 

(c)2009 "Get Information". Based in Wordpress by wpthemesfree Created by Templates for Blogger